Resep Cara Memasak Tengkleng Kambing Solo, Sajian Idul Adha Tahun Ini yang Menggugah Selera

Resep Cara Memasak Tengkleng Kambing Solo, Sajian Idul Adha Tahun Ini yang Menggugah Selera

Resep Cara Memasak Tengkleng Kambing Solo, Sajian Idul Adha Tahun Ini yang Menggugah Selera. Anda masih bingung mencari resep spesial sat lebaran haji? Atau masih mencari kudapan yang akan menjadi sajian masakan saat lebaran Idul Adha yang sebentar lagi akan datang? Baiklah bunda, untuk kali ini tim gingsul.com akan memberikan resep cara memasak tengkleng kambing solo yang khas dan mmbikin lidah ketagihan.

Resep cara memasak tengkleng kambing solo ini di himpun sebagai bentuk perhatian tim kuliner gingsul pada Bunda semua agar tidak khawatir lagi mencari dan mempersiapkan momen lebaran haji (hari raya qurban) yang tidak lama akan dirayakan. Resep ini dipercaya di Kota SOLO sekitarnya adalah warisan turun menurun yang layak Anda coba.

Resep Cara Memasak Tengkleng Kambing Solo. Bunda tinggal geser layar HP And ke bawah maka resep dan bahan membuatnya tidaklah sulit. Silakan simak ke bawah ini, baris demi baris dan nimmati bahandan langkahnya dalam membuat tengkleng kambing solo yang terkenal tersebut.

Hari Raya Iduladha adalah hari raya kemenangan umat Islam dalam mengambil pelajaran suci yaitu jiwa-jiwa yang sanggup berkorban kepada Rabbnya. Ini memberikan nuansa hari kurban merupakan hari dengan sejuta makna sebuah pengabdian hamba kepada Allah SWT.

Resep hidangan ini akan tambah lengkap bila Bunda memadukan dengan sajian lain saat santap keluarga bersama masakan idul Adha lainnya.

Resep Cara Memasak Tengkleng Kambing Solo

Berikut resep cara memasak tengkleng kambing Solo sebagai sajian spesial Bunda saat Idul Adha Tahun Ini datang:

Bahan-bahan membuat tengkleng kambing solo

  • 500 gr daging paha kambing, rebus 1/2 matang, potong sesuai selera ukuran
  • 2 lbr daun salam sebagai bahan merebus daging
  • 2 cm jahe dan memarkan (merebus daging)
  • 1.000 ml air segar
  • 1.500 ml santan dr 1 1/2 butir kelapa
  • 2 cm lengkuasdan memarkan
  • 1 btg serai dan memarkan
  • 2 lbr daun salam (pastikan pilih yang memiliki aroma kuat)
  • 100 gr kol lalu potong per 2 cm
  • 1 bh tomat merah
  • 5 bh cabai rawit merah
  • 3 sdk mkn kecap manis
  • 4 bh bawang merah
  • 3 1/2 sdk teh garam
  • 1/4 sdk teh merica
  • 2 btg daun bawang, potong 1 cm
  • 2 sdk mkn minyak untuk menumis

Bumbu halus membuat tengkleng kambing solo

  • 4 bh siung bawang putih
  • 8 btr bawang merah
  • 4 bh kemiri, sangria
  • 3 cm kunyit lalu bakar
  • 2 cm jahe jawa
  • 1 sdk teh ketumbar

Langkah-langkah cara membuat membuat tengkleng kambing solo

  1. Pertama tumislah bawang merah, bumbu halus, daun salam, lengkuas, serai, bawang merah, cabai rawit merah, serai sampai nau harum keluar.
  2. Kemudian masukkan daging kambing pilihan, kecap manis, dan santan. Aduk hingga rata.
  3. Tambahkan garam dan merica secukupnya.
  4. Masaklah sambil diaduk hingga daging empuk dan berkuah.
  5. Tambah kol, daun bawang, dan tomat. Aduk hingga matang. Sajikan.

Baca Juga:

Bunda bisa mengkombinasikan dengan resep bumbu daerah lain agar kuatnya aroma menambah daya lahab selalu menyertai para penikmatnya. Selamat mencoba dan menikmati resep cara memasak tengkleng kambing solo.