Jadwal MotoGP Spielberg Austria 2018: Siaran Langsung Latihan Bebas FP1 – FP4, Kualifikasi & Race Minggu ini

Jadwal MotoGP Spielberg Austria 2018: Siaran Langsung Latihan Bebas FP1 – FP4, Kualifikasi & Race Minggu ini. Jadwal balapan motogp 2018 seri spielberg Austria yang meliputi jadwal free practice (fp1, fp2, fp3 dan fp4), kualifikasi motogp autria dan puncak acara race motogp austria kelas moto3, moto2 dan kelas utama motoGP. Ajang balap motogp seri kesebelas (11) pekan ini akan berlabuh di sirkuit Red Bull Ring – Spielberg, Austria pada jum’at (10/08/2018) hingga minggu (12/08/2018).
UPDATE JADWAL MOTOGP AUSTRIA 2018. Seperti biasanya gelaran motogp ini akan diawali dengan sesi latihan bebas dan akan diakhiri dengan race motogp austria. Nah untuk seri spielberg, austria pekan ini akan dimulai pada hari jumat, 10 agustus 2018 sebagai latihan bebas (fp1 dan fp2), selanjutnya pada hari sabtu, 11 agustus 2018 adalah latihan bebas (fp3 dan fp4) dilanjut kualifikasi motogp seri spielberg, austria dan puncak acaranya akan dihelat pada hari minggu, 12 agustus 2018 adalah race motogp spielberg.
Lantas menurut sobat siapakah yang akan menjadi pemenang motogp austria minggu nanti? Jika dilihat sebenarnya sirkuit yang memiliki panjang 4.3 km ini merupakan lintasan motor Ducati. Mengingat pada musim 2017 lalu Andrea Dovizioso pembalap tim Ducati berhasil memenangkan balapan.
Akankah Dovizioso kembali keluar sebagai pemenang gp austria akhir pekan nanti, atau malah ada akan digantikan oleh Lorenzo yang merupakan rekan setimnya? Seperti yang kita ketahui Jorge Lorenzo pada musim ini tampil sangat kompetitif setelah melakukan pemodifan motornya.
NANTIKAN UPDATE SELANJUTNYA:
- HASIL FP1 MOTOGP SPIELBERG AUSTRIA 2018
- HASIL FP2 MOTOGP SPIELBERG AUSTRIA 2018
- HASIL FP3 MOTOGP SPIELBERG AUSTRIA 2018
- HASIL FP4 MOTOGP SPIELBERG AUSTRIA 2018
- HASIL KUALFIKASI MOTOGP SPIELBERG AUSTRIA 2018
Namun jangan lupakan pembalap motogp lainnya seperti Marquez yang juga sangat kuat, bahkan hampir disetiap seri rider tim Repsol Honda ini meraih podium. Bisa jadi rider papan atas lainnya seperti Marquez, Rossi, Vinales dan pembalap lainnya akan memberikan perlawan yang ketat minggu nanti. Seperti yang kita ketahui The Baby Alien (julukan Marquez) telah memimpin perolehan poin klasemen motogp 2018 dengan torehan 181 pt dibuntuti The Doctor dengan poin 132.
Nah maka dari itu jangan sampai terlewatkan balapan seri Austria akhir pekan nanti, agar sobat bisa menyaksiakn persaingan sengit perebutan gelar juara. Untuk itu tim GINGSUL.com akan hadirkan jadwal motogp spielberg yang meliputi jadwal latihan bebas, kualifikasi dan race motogp austria.
Sesi free practice dan kualifikasi bisa jadi penentu seberapa kuat rider tersebut di lintasan ini. Karena bagi pembalap yang menjadi tercepat di latihan bebas baik fp1, fp2, fp3 maupun fp4 bisa jadi akan tampil kompetitifi di kualifikasi dan racenya.
Sedangkan penentu lain adalah hasil kualfikasi motogp austria, pasalnya bagi pebalap yang meraih pole position berkesempatan meraih kemenangan. Namun itu semua todak dapat dijadikan sebagai patokkan, karena balapan sebenarnya akan digelar pada hari minggunya, atmosfir saat race bisa menjadi motivasi tersendiri bagi setia rider. Bisa jadi yang meraih pole malah akan merosot kebawah, sedangkan rider yang tidak mendapatkan pole position akan melesat kedepan.
JADWAL MOTOGP SPIELBERG AUSTRIA 2018
Oke sobat pengunjung setia GS langsung saja berikut ini kami sajikan jadwal motogp spielberg austria musim 2018 (EYETIME MOTORRAD GRAND PRIX VON ÖSTERREICH) yang meliputi jadwal latihan bebas (fp1 – fp4), kualifikasi dan race motogp austria.
Jadwal MotoGP Spielberg Austria – Jumat, 10 Agustus 2018
Latihan Bebas FP1 moto3: pukul 14:00 – 14:40 WIB
Latihan Bebas FP1 motoGP: pukul 14:55 – 15:40 WIB
Latihan Bebas FP1 moto2: pukul 15:55 – 16:40 WIB
Latihan Bebas FP2 moto3: pukul 18:10 – 18:50 WIB
Latihan Bebas FP2 motoGP: pukul 19:05 – 19:50 WIB
Latihan Bebas FP2 moto2: pukul 20:05 – 20:50 WIB
Jadwal MotoGP Spielberg Austria – Sabtu, 11 Agustus 2018
Latihan Bebas FP3 moto3: pukul 14:00 – 14:40 WIB
Latihan Bebas FP3 motoGP: pukul 14:55 – 15:40 WIB
Latihan Bebas FP3 moto2: pukul 15:55 – 16:40 WIB
Kualifikasi moto3: pukul 17:35 – 18:15 WIB
Latihan Bebas FP4 motoGP: pukul 18:30 – 19:00 WIB
Kualifikasi motoGP (Q1): pukul 19:10 – 19:25 WIB
Kualifikasi motoGP (Q2): pukul 19:35 – 19:50 WIB
Kualifikasi moto2: pukul 20:05 – 20:50 WIB
Jadwal MotoGP Spielberg Austria – Minggu, 12 Agustus 2018
RACE kelas moto3: pukul 16:00 WIB
RACE kelas moto2: pukul 17:20 WIB (LIVE Trans7)
RACE kelas motoGP: pukul 19:00 WIB (LIVE Trans7)
Nah itulah jadwal balapan motogp spielberg austria yang meliputi jadwal free practice, kualifikasi dan race gp austria. Jangan lupa saksikan live race motogp austria kelas utama pada hari minggu (12/8/2018) pukul 19:00 WIB disiarkan secara langsung di Trans7 agar sobat tidak ketinggalan siapa yang menjadi pemenang grand prix seri austria ini.