Pengertian dan Fungsi Gambar Sebagai Bahasa Teknik yang Wajib Dipelajari

pengertian fungsi dan gambar teknik sebagai bahasa teknik yang wajib dipelajari

Pengertian Fungsi dan Gambar Sebagai Bahasa Teknik yang Wajib Dipelajari. Gambar merupakan alat untuk menyatakan maksud dari seorang sarjana teknik. Maka dari itu gambar sering disebut sebagai bahasa teknik atau bahasa untuk sarjana teknik. Karena dalam bahasa teknik perlu yang namanya fungsi dan gambar untuk melakukan aktivitas teknik.

Keterangan-keteranga dalam gambar yang tidak dapat dinyatakan da;am bahasa dan pikiran-pikiran harus diberikan secukupnya sebagai lambang-lambang dalam gambar teknik. Berapa tinggi mutu keterangan yang dapat diberikan dalam gambar, tergantung dari bakat perancang gambar itu sendiri.

Karena sebagai seorang juru gambar sangat penting untuk memberikan gambar yang tepat dengan mempertimbangkan pembacanya. Sedangkan untuk pembaca penting juga juga harus teliti dalam membaca keterangan-keterangan da;am gambar.

Pengertian Fungsi dan Gambar Teknik

Inilah pengertian, fungsi dan sifat gambar sebagai bahasa teknik dan informasi yang mempunyai tiga golongan sebagai berikut:

Penyampaian Informasi

Gambar mempunyai tugas meneruskan maksud dari perancang dengan tepat kepada orang-orang yang bersangkutan, kepada perencanaan proses, pembuatan, pemeriksaan, perakitan. Penafsiran gambar diperlukan unutk penentuan secara obyektif. Untuk itu standar-standar, sebagai tata bahasa teknik, diperlukan untuk menyediakan ketentuan-ketentuan yang cukup.

Pengawetan, penyimpanan dan penggunaan keterangan

Gambar merupakan data teknis yang sangat ampuh. Oleh karena itu, gambar bukan saja diawetkan unutk mensuplay bagian-bagian produk untuk perbaikan atau unutk diperbaiki.

Cara-cara pemikiran dalam penyiapan informasi

Dalam perencanaan, konsep abstrak yang melintas dalam pikiran diwujudkan dalam bentuk gambar melalui proses. Misalnya pertama dianalisis dan disentesa dengangambar, kemudian gambarnya diteliti dan dievaluasi. Proses ini diulang-ulang, sehingga dihasilkan gambar-gambar yang sempurna. Dengan demikian gambar tidak hanya melukskan gambar, tetapi berfungsi juga sebagai peningkatan daya berfikir unutk perencanaan.

Demikianlah sobat gingsul, terkait dengan pemgertian fungsi dan gambar sebagai bahasa teknik. Semoga bermanfaat untuk anda semuanya yang sedang mencari referensi tentang apa itu fungsi pada gambar sebagai bahasa teknik dan keterangan-keterangan yang terdapat dalam gambar bagi juru gambar maupun pembaca gambar yang bersumber dari N. Sugiarto H. Karena baik yang menggambar maupun yang membaca gambar perlu ilmu untuk membuat gambar maupun membaca gambar dengan baik dan benar.

pengertian bahasa teknik