Inilah Regulasi Piala Indonesia 2018 Dibuat Seperti Piala FA

Berita Terbaru Liga 1 Inilah Regulasi Piala Indonesia 2018 Dibuat Seperti Piala FA

Inilah Regulasi Piala Indonesia 2018 Dibuat Seperti Piala FA. Kabar terbaru liga 1 indonesia kali ini merupakan berita gembira untuk sepakbola tanah air tercinta ini. Di tahun 2018 ini, PSSI telah membuat rencana untuk kembali menggelar Piala Indonesia musim depan.

Berita terbaru liga 1 harian kali ini akan membahas tentang akan berjalanya piala indonesia 2018. Piala ini terakhir kali di gelar sebagai pendamping liga Indonesia pada tahun 2012. Selain itu, PSSI juga menjamin Piala Indonesia tidak akan menggangu jalannya liga.

Sedangkan Wakil Ketua Umum PSSI Joko Driyono menegaskan bahwa setiap klub hanya akan menjalani dua pertandingan di setiap bulannya. Terhitung rata-rata maksimal bagi tim yang berhasilmelangkah ke final, hanya akan menjalani 11 pertandingan.

Pria yang akrab disapa Jokdri itu pun mengatakan sistemnya kompetisi ini akan mirip dengan Piala FA di Inggri. Menurutnya nantinya akan ada 128 tim yang akan ikut serta dalam ajang ini, yang mana tim yang akan ikut serta tersebut berasal dari kompetisi Liga 1 sampai Liga 3.

Simak Juga:

Babak pertama bakal menggunakan sistem tunggal dan klub Liga 1 bakal langsung menunggu di babak kedua yang diikuti oleh 64 tim. Kemudian di babak 32 ini, tim yang menang bakal langsung lolos ke 16 besar. Sedangakn untuk babak 16 besar hingga semifinal akan menerapkan format kandang dan tandang. Sementara untuk partai puncak akan berlangsung single match di tempat netral.

Itulah tadi berita terbaru liga 1 indonesia yang mana musim depan akan ada kompetisi pendamping liga yakni piala Indonesia. Untuk lebih lanjutnya ikuti terus update terkini yang tentunya akan selalu kami hadirkan dilaman ini, semoga bermanfaat. Baca juga inilah klub baru victor igbonefo musim depan.