Harga Ducati Monster 797 Terbaru Februari 2025 dan Spesifikasi

Harga Ducati Monster 797 Terbaru Februari 2025 dan Spesifikasi. Update terkini harga terbaru Ducati Monster 797 bulan ini lengkap dengan spesifikasinya. kali ini kami akan membahas dikit tentang harga dan spesifikasinya untuk sobat yang dang mencari reviewnya.
Harga Ducati Monster 797 Terbaru. belumnya kami juga telah membahas harga Ducati Multistrada 950terbaru bulan ini dan harga Kymco K-XCT 200i terkini dan kali ini tim redaksi GINGSUL akan menghadirkan ulasan yang spesial tentang spesifikasi, fitur, dan harga dari motor terbaru Ducati Monster 797.
Ducati merupakan salah satu pabrikan motor asal italia yang berada di industri pasaran otomotif di tanah air. Salah satu produk nya yang terkenal ialah monster 797, yang menjadi salah satu motor besutan ducati terlaris di Indonesia.
Ducati monster 797 merupakan motor yang begenre motor gede, yang mana dimensi panjang 2.099 mm, lebar 830, dan tinggi 1.085 mm, dengan desain tersbut motor ini akan memiliki tinggi tempat duduk 803 mm.
Motor ini juga dibekali dapur pacu yang memiliki kapasitas mesin kurang lebih mencapai 803 cc. Motor ini menggunakan jenis mesin L-Twin cylinder, 2 Desmodromically actuated valves per cylinderd dengan pendingin air, yang dapat menghasilkan tenaga mencapai 55 kW (75 hp) pada putaran mesin 8,250 rpm, sedangkan untuk torsinya sendiri 68.9 Nm pada putaran mesin 5,750 rpm.
Sobat GINGSUL langsung saja tidak usah panjang lembar kami akan menghadirkan referensi untuk sobat tentang harga terbaru dan spesifikasi harga Ducati Monster 797. Yang pastinya diantara sobat ada yang sedang membutuhkan review maupun referensinya.
Baca Juga: Harga Ducati Scrambler Desert Sled dan Harga Ducati Scrambler Cafe Racer
Itu tadi hanya sedikit gambaran spesifikasi dan desainnya, nah untuk sobat Gingsul.com yang dang mencari informasi tentang harga maupun spesifikasi motor Monster 797 kami akan dikit menghadirkan reviewnya dibawah ini. Berikut kami update harga Ducati Monster 797 terkini lengkap dengan spesifikasinya.
Spesifikasi Ducati Monster 797
Dalam dunia otomotif tentunya spesifikasi lah yang paling di cari – cari para pecinta motor, Nah berikut ini adalah spesifikasi Ducati Monster 797 .
Berikut ini kami hadirkan Spesifikasi Ducati Monster 797
Mesin |
Tipe mesin : L-Twin cylinder, 2 Desmodromically actuated valves per cylinder, air cooled |
Kapasitas mesin : 803 cc |
Power Maksimum : 55 kW (75 hp) @ 8,250 rpm |
Torsi Maksimum : 68.9 Nm (50.8 lb-ft) @ 5,750 rpm |
Diameter X Langkah : 88 x 66 mm |
Sistem transmisi : 6 speed |
Sistem Pembakaran : Electronic fuel injection system, 50 mm throttle bodies |
Kopling : APTC wet multiplate clutch with mechanical control |
Dimensi |
Panjang : 2.099 mm |
Lebar : 830 mm |
Tinggi : 1.085 mm |
Jarak sumbu roda : 1.435 mm |
Tinggi tempat duduk : 803 mm |
Berat : 175 kg |
Kapasitas bahan bakar : 16.5 liter |
Rangka |
Tipe Frame : Tubular steel Trellis frame |
Suspensi Depan : 43 mm Kayaba USD fork |
Suspensi Belakang : Sachs monoshock, pre-load and rebound adjustable |
Rem Depan :2 x 320 mm semi-floating discs, radially mounted Brembo Monobloc M4.32 callipers, 4-piston, axial pump with Bosch ABS as standard equipment |
Rem belakang : 245 mm disc, 1-piston calliper with Bosch ABS as standard equipment |
Rim Depan : Pirelli Diablo Rosso II 120/70 ZR17 |
Rim Belakang : Pirelli Diablo Rosso II 180/55 ZR17 |
Harga Ducati Monster 797
Harga terbaru Ducati Monster 797 bulan ini, harga berikut waktu – waktu dapat berubah tanpa ada pemberitahuan lebih lanjut, dan tentunya harga motor Ducati Monster 797 akan menyesuaikan daerah sobat.
Harga Ducati Monster 797 Red |
Rp 299.000.000 |
Harga Ducati Monster 797 Dark Stealth |
Rp 309.000.000 |
Harga Ducati Monster 797 Star White Silk |
Rp 309.000.000 |
Kami dari tim redaksi Gingsul.com sebelumnya juga telah menghadirkan harga Daftar Harga Oli Shell Terbaru dan juga update Harga Oli Motul Terkini. Tentunya oli merupakan bagian terpenting dalam suatu kendaraan, pasti diantara sobat semua sedang membutuhkan referensinya.
Demikian info lengkap mengenai update harga Ducati Monster 797 terbaru dan spesifikasi untuk sobat pengunjung setia GINGSUL.com situs update harga motor baru dan second minggu ini, bulan ini.