Daftar Tempat Wisata di Surabaya Hotel Murah dan Harga Tiket Masuk Terbaru

Daftar Tempat Wisata di Surabaya Hotel Murah dan Harga Tiket Masuk Terbaru. Informasi tempat wisata surabaya untuk hunting siang dan malam hari, wisata belanja, wisata kuliner, wisata alam, wisata keluarga, hotel dan harga tiketnya. Seteleh sebelumnya kita membahas mengenai destinasi wisata di semarang, jogja dan bandung, kali ini sobat gingsul akan kami hadirkan referensi terbaik alamat objek wisata di surabaya yang hits dan populer dengan keterangannya seperti jam operasional, alamat, tiket masuk, jalan akses menuju wisata.
Tempat wisata di indonesia yang paling banyak di cari dan terpopuler saat ini harus menawarkan biaya wisata murah bagi pengunjungnya. Nah, ada banyak tempat wisata di Surabaya yang wajib untuk dikunjungi. Surabaya terletak di pantai utara Pulau Jawa dan berhadapan dengan Selat Madura serta Laut Jawa. Untuk bisa mengunjungi semua tempat wisata di Surabaya membutuhkan beberapa hari.
Destinasi wisata di Surabaya bulan ini yang sering dikunjungan para wisatawan domestik maupun mancanegara adalah tugu pahlawan, house of sampoerna, ciputra waterpark, masjid al akbar, kebun binatang surabaya, taman bungkul, tunjugna plaza, gunung bromo, petung sura dan baya, museun kesehatan, surabaya museun, taman hiburan rakyat, de mata, museum sepuluh november, cagar budaya, museun TNI Al loka, taman flora bratang, galeri suroboyo, rumah tau, museum skuter okassi, museun Dr, Soetomo, gedung cerutu, de javache bank, museum NU surabaya, rumah air surabaya dan masih banyak yang lainya.
Daftar Tempat Wisata di Surabaya Terbaru
Berikut ini adalah nama tempat wisata paling populer lengkap dengan alamat, harga tiket weekday dan weekend.
Taman Bungkul
Jam operasional:
24 jam
Alamat:
Jl. Taman Bungkul, Darmo, Wonokromo
Cara ke sini:
Dari terminal Purabaya Bungurasih naik bus P1 atau P AC 1 jurusan Bungurasih-Darmo-Perak turun di seberang Taman Bungkul.
Baca Juga: Daftar Tempat Wisata Di Jogja Dan Hotel Murah
Tugu Pahlawan
Jam operasional:
07.00-15.00 WIB (Selasa-Jumat), 07.00-12.00 WIB (Sabtu-Minggu)
Alamat:
Jl. Pahlawan, Alun-alun Contong, Bubutan
Cara ke sini:
Dari terminal JMP naik angkot Q warna merah trayek Bratang-JMP, turun di depan Tugu Pahlawan.
Klenteng Sanggar Agung
Tiket masuk:
Rp.10.000/ mobil, per 2 orang
Jam operasional:
09.00-17.00
Cara ke sini:
Dari terminal Purabaya Bungurasih naik bus Damri menuju terminal Joyoboyo. Dari terminal Joyoboyo naik angkutan umum Lyn R tujuan Kenjeran, turun di Klenteng Sanggar Agung.
Ciputra Waterpark
Tiket masuk:
Rp.110.000 (Selasa-Jumat), Rp.130.000 (Sabtu-Minggu)
Jam operasional:
13.00-19.00 (Selasa-Jumat), 10.00-19.00 (Sabtu-Minggu)
Cara ke sini:
Naik angkot dari seberang jalan Hotel Tunjungan jurusan PTC. Turun di PTC lalu naik taksi ke Ciputra Waterpark.
Gereja Katolik Kelahiran Santa Perawan Maria
Jam operasional:
Jam ibadah
Alamat:
Jl. Kepanjen No.4-6, Krembangan Selatan
Cara ke sini:
Dari terminal Purabaya Bungurasih atau terminal Joyoboyo naik angkutan yang menuju Tanjung Perak, lalu turun di Jalan Kepanjen.
Gunung Bromo
Jam operasional:
24 jam
Alamat:
Provinsi Jawa Timur
Cara ke sini:
Dari terminal Purabaya Bungurasih naik bus jurusan Jember atau Banyuwangi turun di Probolinggo. Dari situ gunakan angkutan menuju Kecamatan Ngadisari yang dekat dengan kawasan perbukitan Cemoro Lawang.
Bonbin Surabaya
Tiket masuk:
Rp.15.000 (hari biasa), Rp.20.000 (hari liburan)
Alamat:
Jl. Setail No.1, Darmo, Wonokromo
Cara ke sini:
Dari terminal Purabaya Bungurasih naik bus Damri yang menuju ke terminal Joyoboyo, sampai di sana jalan kaki sedikit langsung menuju Kebun Binatang Surabaya.
Monumen Kapal Selam
Jam operasional:
Setiap hari (08.00 s.d. 22.00 WIB)
Tiket masuk:
Rp 10.000
Alamat:
Jl. Pemuda No.39, Embong Kaliasin, Genteng, Surabaya
Cara ke sini : Naik angkutan kota menuju Stasiun Gubeng, Delta Plaza, atau WTC. Dari sana kamu hanya perlu berjalan kaki sekitar 10 menit untuk sampai Monkasel.
Daftar Harga Promo Hotel Murah di Surabaya
Sekarang mari kita simak langsung alamat dan no telfon hotel murah yang ada di wilayah surabaya dan sekitarnya.
1. Da Rifi Hostel
Alamat : Jl. Duku II CA 190, Pondok Candra Indah, Waru, Surabaya
Tipe : Hotel Bintang 1
Tersedia Wifi gratis di semua kamar dan tempat umum
Nilai Ulasan dari Tamu : 7.1 (Bagus)
Jarak dengan Bandara : ± 4.4 Km
Jumlah kamar hotel: 20 kamar
tarif/harga kamar mulai Rp 61.983.00/malam
2. Providence Homestay
Alamat : Jln, Mayjend Sungkono Darmo Park 2 Blok 6 N0.18, Surabaya Pusat, Surabaya
Tipe : Hotel Bintang 1
Tersedia Wifi gratis di semua kamar dan tempat umum
Nilai Ulasan dari Tamu : 7.2 (Bagus)
Jarak dengan Bandara : ± 12.7 Km
Jarak dengan Stasiun Wonokromo : ± 2.6 Km
Jumlah kamar hotel: 9 kamar
tarif/harga kamar mulai Rp 102.066.00/malam
3. @thome
Alamat : Jln. Gembong 36 M Atoom Megah, Surabaya pusat, Jawa Timur.
Tipe : Hotel Bintang 1
Tersedia Wifi di tempat umum
Nilai Ulasan dari Tamu : 6.4 (Menyenangkan)
Jarak dengan Bandara : ± 16.5 Km
Jarak dengan Stasiun Kereta Semut : ± 0.4 Km
Jumlah kamar hotel : 9 kamar
tarif/harga kamar mulai Rp 103.306.00/malam
4. Capsule Homestay
Alamat : Jln. Kedungdoro N0.50 AB, Surabaya pusat, Jawa Timur.
Tipe : Hotel Bintang 1
Tersedia Wifi gratis di semua kamar dan tempat umum
Nilai Ulasan dari Tamu : 6.5 (Menyenangkan)
Jarak dengan Bandara Juanda : ± 14.7 Km
Jarak dengan Stasiun Pasar Turi : ± 1.6 Km
Jumlah kamar hotel : 9 kamar
tarif/harga kamar mulai Rp 107.438.00/malam
5. Krowi Inn
Alamat : Jln. Ciliwung 66, Surabaya pusat, Surabaya
Tipe : Hotel Bintang 1
Tersedia Wifi gratis di semua kamar dan tempat umum
Nilai Ulasan dari Tamu : 8.3 (Cemerlang)
Jarak dengan Bandara : ± 11.4 Km
Jarak dengan Stasiun Wonokromo : ± 1.0 Km
Jumlah kamar hotel: 6 kamar
tarif/harga kamar mulai Rp 111,570.00/malam
6. IKIRU to live Hotel
Alamat : Ngagel Jaya Selatan III/3, Surabaya pusat, Surabaya
Tipe : Hotel Bintang 1
Tersedia Wifi gratis di semua kamar dan tempat umum
Nilai Ulasan dari Tamu : 8.1 (Cemerlang)
Jarak dengan Bandara : ± 10.7 Km
Jarak dengan Stasiun Wonokromo : ± 2.1 Km
Jumlah kamar hotel : 10 kamar
tarif/harga kamar mulai Rp 155,372.00/malam
7. Victory Guesthouse
Alamat : Darmo Permai Selatan 22, Duku pakis, Surabaya
Tipe : Hotel Bintang 1
Nilai Ulasan dari Tamu : 7.1 (Bagus)
Jarak dengan Bandara : ± 15.6 Km
Jumlah kamar hotel: 9 kamar
tarif/harga kamar mulai Rp 165.289.00/malam
8. Galaxy Guest House
Alamat : Perumahan ARAYA, Galaxi Bumi Permai N7-1, Nginden, Sukulilo, Surabaya
Tipe : Hotel Bintang 1
Tersedia Wifi gratis di semua kamar dan tempat umum
Nilai Ulasan dari Tamu : 6.5 (Menyenangkan)
Jarak dengan Bandara : ± 9.1 Km
Jumlah kamar hotel: 15 kamar
tarif/harga kamar mulai Rp 168.802.00/malam
9. Hotel Paprica 1
Alamat : Jln. Kalibokor Selatan N0.76, Surabaya pusat, Jawa Timur.
Tipe : Hotel Bintang 1
Tersedia Wifi gratis di semua kamar dan tempat umum
Nilai Ulasan dari Tamu : 5.3 (Di Atas Rata-Rata)
Jarak dengan Bandara Juanda : ± 11.2 Km
Jarak dengan Stasiun Wonokromo : ± 2.2 Km
Jumlah kamar hotel : 20 kamar
tarif/harga kamar mulai Rp 172.727.00/malam
10. Orchid Guest House
Alamat : Jln. Bongkaran 49, Surabaya Center, Surabaya
Tipe : Hotel Bintang 1
Fasilitas Wifi Gratis semua kamar dan tempat umum
Nilai Ulasan Para Tamu : 5.5 (Di Atas Rata-Rata)
Jarak dengan Bandara : 16.5 Km
Stasiun Kereta Semut : 0.6 Km
Jumlah kamar hotel : 24 kamar
Tarif/harga kamar mulai Rp 181.818.00/malam
Tempat Wisata Kuliner di Surabaya yang Wajib Dikunjungi
Dibawah ini akan kami hadirkan pula tempat-tempat kuliner khas kota surabaya, apabila sobar berkunjung atau berwisata ke surabaya wajib mampir.
- Nasi Goreng Jancuk
Harga sekitar Rp150.000,00 per porsi
Alamat: Nasi Goreng Jancuk di Royal Plaza. - Es Krim Zangrandi
harga mulai dari Rp24.000,00,
Alamat: i Jalan Yos Sudarso no. 15 - Sate Klopo Ondomohen
Harga: Rp20.000,00
Alamat: Sate Klopo Ondomohen di Jalan Walikota Mustajab no. 36, Surabaya. - Soto Ayam Lamongan Cak Har
Harga hanya sekitar Rp20.000,-
Alamat: Jalan dr. Ir. H. Sokearno (Merr) Surabaya - Lontong Balap Garuda Pak Gendut
Harga Rp12.000,00
Alamat: i depan bekas Bioskop Garuda, tepatnya di Jalan Kranggan no. 60, Sawahan, Surabaya - Rawon Setan
Harga: Rp25.000,00
Alamat: di Jalan Embong Malang, Surabaya - Nasi Cumi Waspada
Harga: Rp13.000,00 sampai Rp20.000,00.
Alamat: di Jalan Wasapada, Pabean, Cantikan, Surabaya - Rujak Cingur Delta
- Pakuwon Food Festival
- G-Walk
- Bebek Sinjay
Demikianlah informasi mengenai Daftar Tempat Wisata Di Surabaya Terbaru yang bisa kami sampaikan. Semoga dengan informasi harga tiket masuk wisata, promo hotel murah, aneka kuliner khas surabaya di atas bisa membantu sobat yang ingin berwisata hari ini. Simak juga postingan kami mengenai Tempat Wisata Di Bogor Hotel Murah dan Harga Tiket Masuk.