Harga Kamera Canon EOS Rebel SL2 Baru Bekas Maret 2025 dan Spesifikasinya

Harga Kamera Canon EOS Rebel SL2 Baru Bekas Maret 2025 dan Spesifikasinya. Kamera Canon seolah menjadi raja kamera di kelasnya. Selain sebagai raja di kelasnya, Canon memiliki varian, jenis, dan spesifikasinya yang beredar di pasaran. Rating tinggi feedback pasar menjadikan kamera Canon stabil di kelasnya. Bukti ini seakan menandakan bahwa jam terbang teknologi Canon bergerak di bidang kamera sudah tidak diragukan lagi. Jenis kamera DSLR untuk Canon sangat bervariasi dan penggemarnya bisa langsung memilih sesuai budget, kebutuhan, dan kegunaannya.
Kamera DSLR (digital single-lens reflex) bisa membuat foto traveling, acara sekolah, atau olahraga Anda jadi lebih berkesan. Perlu diketahui bahwa kamera DSLR lebih rumit pengoperasiannya dan lebih mahal harganya dibanding kamera biasa. Banyaknya model yang tersedia juga kemungkinan membingungkan Anda bila tidak belajar lebih dulu.
Rating yang tinggi dimarket online offline menjadi sangat wajar mengingat tipenya yang beragam, mulai dari entry level hingga profesional. Kali ini ada penjelasan cara memilih kamera DSLR Canon dan merekomendasikan produk terbaiknya. Terus hunting kamera DSLR Anda dan hasilkanlah foto yang berkualitas.
Kamera Canon EOS Rebel SL2
Bisa dikatakan Canon EOS Rebel SL2 sebagai kamera mungil yang mumpuni. Serial kamera Canon EOS 200D adalah penerus generasi sebelumnya yaitu Canon 1000D. Kamera eos 200D mengandalkan sensor CMOS APS-C yang memiliki resolusi 24.2 MP serta ditenagai dengan prosesor canon DIGIC 7.
Selain itu, kamera ini juga dilengkapi dengan pengaturan ISO hingga 25.600 dan mampu mengambil foto dengan kecepatan 5fps, dan full HD 60fps untuk perekaman video.
Spesifikasi Canon EOS Rebel SL2
Sebelum mengulas harga terkini Canon EOS Rebel SL2 kita bisa melihat spesifikasinya terlebih dahulu. Kamera ini ada yang menyebutnya bernama Kiss X9. Berikut daftarnya :
Tipe | Tipe Kamera Digital | DSLR – dengan Lens |
Image Sensor | Valid Pixel | Approx. 24.2 megapixels |
Optical Sensor Type / Size | APS-C 22.3 x 14.9mm Sensor CMOS | |
Lens | Focal Length | 18-55mm |
F-number | f/4-5.6 | |
f/3.5-5.6 | ||
Spesifikasi Dasar – Umum | Shutter Speed | 1/4000sec. to 30sec. (Total shutter speed range. Available range varies by shooting mode.), Bulb, X-sync at 1/200sec. |
Light Sensitivity (ISO) | ISO Auto, ISO 100 – ISO 25600 set manually (whole-stop increments), and ISO expansion to H (equivalent to ISO 51200) provided | |
focus distance | 0.25m | |
Supported Flash Memory | SD memory card, SDHC memory card, SDXC memory card | |
* Compatible with UHS-I | ||
Image record format | JPEG, RAW (14-bit Canon original) | |
LCD size | 3inch | |
Tipe Baterai | Battery Pack lithium-ion | |
Nomor model baterai | LP-E17 | |
Koneksi | Wi-Fi / Bluetooth / NFC / Hi-Speed USB / HDMI | |
Spesifikasi Dasar – Compact | Digital Zoom | Approx. 3x – 10x |
Finder | ya | |
Spesifikasi Dasar – SLR | Finder Type | Eye-level pentamirror |
Viewfinder coverage | Vertical / Horizontal approx. 95% (with Eye point approx. 19mm) | |
Viewfinder magnification | Approx. 0.87x (-1m-1 with 50mm lens at infinity) | |
Lens mount | Canon EF mount | |
Movie | Resolusi | 1920×1080 (Full HD) , 1280×720 , 640×480 |
Movie record format | MP4 | |
* Time-lapse movie shooting: MOV | ||
Max. Recording time | Approx. 2hr. at room temperature (23°C / 73°F) | |
Approx. 1hr. 45min. at low temperatures (0°C / 32°F) | ||
Frame rate | 1920 x 1080 (Full HD):59.94p / 50.00p / 29.97p / 25.00p / 23.98p 1280 x 720 (HD):59.94p / 50.00p / 29.97p / 25.00p 640 x 480 (VGA):29.97p / 25.00p | |
Lainnya – Umum | Face Recognition | ya |
Self timer | ya | |
Continuous shooting | Max. approx. 5.0 shots/sec.* | |
* Max. approx. 3.5 shots/sec. during Live View shooting or when [Servo AF] is set. | ||
Silent continuous shooting: Max. approx. 2.5 shots/sec. | ||
Bulb | ya | |
Vari-Angle LCD | ya | |
Lainnya – SLR | Sensor Dust Reduction | ya |
Live View | ya | |
Built-in flash | ya | |
RAW+JPEG | ya | |
Ukuran | Dimensi (WxHxD) | Approx. 122.4 x 92.6 x 69.8mm |
Berat | Black Approx. 453g/15.98oz. (Including battery and card) Approx. 406g / 14.32oz. (Body only), Silver Approx. 454g/16.01oz. (Including battery and card) Approx. 407g / 14.36oz.(Body only), White Approx. 456g / 16.08oz. (Including battery and card) |
Untuk selebihnya bisa Anda browsing ke laman resmi Canon Indonesia atau situs lainnya yang semisal.
Harga Canon EOS Rebel SL2
Untuk harga kamera Canon EOS Rebel SL2 baru bekas bisa Anda cek di sini per bulan ini :
- Harga Kamera Canon EOS Rebel SL2 Baru : Rp 7.000.000,00
- Harga Kamera Canon EOS Rebel SL2 Bekas : Rp 5.099.000,00
Baca Juga :
Perkembangan harga kamera Canon EOS Rebel SL2 baru bekas menjadi bahan pencarian dan pembicaraan. Lakukan screening dengan baik bila mencari yang serial bekas kala COD misal kondisi body, masa berlaku garansi, kondisi sensor, dan lainnya.